Deli Serdang, Sumatera Utara – Sebagai bagian dari kurikulum Jurusan Hukum Pidana Islam (HPI), mahasiswa Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) telah menyelesaikan program magang…
SEMINAR NASIONAL 2024
SEMINAR NASIONAL 2024 bertemakan “Improve, Prepare and Seek Your Future” Seminar Nasional 2024 yang dihadiri Penjabat Gubernur, Prof. Dr. H. M Syukri Albani Nasution, MA,…
Sidang Ujian Munaqasyah dan kolokium Prodi Hukum Pidana Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
Pada sidang ini terdiri dari para penguji Dr. Sukiati, MA Dr. Zulham, M.Hum Dr. Sopyati Lubis, M.H Noor Azizah, M.Hum Seva Maya Sari, M.HI Syaddan…
Magang di Kejaksaan Negeri Simalungun, Mahasiswa Prodi Hukum Pidana Islam Belajar Tugas dan Peran Jaksa
Simalungun – Sebagai salah satu bentuk pengembangan kompetensi dan pengalaman di bidang hukum, mahasiswa Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Fakultas Syari’ah dan Hukum Program…
Zoom Meeting Acara Pra – Munas Asosiasi Program Studi Hukum Pidana Islam (APSHPII), Acara Tersebut Dihadiri Oleh Pengurus Prodi HPI PTKIN Se Indonesia
Kamis, 22 February 2024, Ka.Prodi dan Sek.Prodi Hukum Pidana Islam Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Sumatera mengikuti zoom meeting acara Pra – Munas…
Prodi Hukum Pidana Islam Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Sosialisasikan Bahaya Narkotika di Desa Binaan Timbang Lawan Kabupaten Langkat
TIMBANG LAWAN, BAHOROK – Mahasiswa dan Himpunan Mahasiswa Jurusan Program Studi Hukum Pidana Islam Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Sumatera Utara mengadakan kegiatan…
PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PENYIDIKAN JURUSAN JINAYAH
Praktek kerja lapangan penyidikan ini dilaksanakan di Polsek Medan Helvetia yang beralamatkan Jl. Matahari Raya No.99C, Helvetia Tengah, Kec. Medan Helvetia, Kota Medan, Sumatera Utara…
Prodi Hukum Pidana Islam Hadiri Workshop Jurnalistik Pengelolaan Konten Website yang diadakan oleh Pustipada
Rektor Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) Medan Prof Dr Nurhayati, MAg mengarahkan, agar pengelolaan seluruh website di lingkungan kampus mulai dari tingkat prodi, fakultas…
Riski Adelina dari Prodi Hukum Pidana Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Raih Juara Pertama di Lomba Podcast “Muda Bersuara” BNPT
Medan, Sumatera Utara – Dalam sebuah upaya inspiratif untuk mencegah terorisme, Direktorat Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) RI menyelenggarakan lomba podcast dengan tema “Muda…